Selamat datang pada layanan usulan koleksi
Layanan ini bertujuan untuk mengetahui kebutuhan informasi khususnya koleks perpsutakaan yang akan mendukung tercapainya peran perpustakaan, sebagai penyedia koleksi terseleksi. Untuk usulan koleksi silahkan menghubungi admin perpustakaan Catur Pradipa, dengan cara mengirim pesan melalui nomor WA :+6281542624118
Format pesan: Judul buku_nama pengarang_penerbit (jika diketahui)_genre
Contoh: Laskar pelangi_Andrea Hirata_Sastra